Cara Nonton TV di Android dengan Aplikasi Online Streaming Gratis - Cara Nonton TV di Android – Android merupakan platform mobile yang kaya fitur, Dengan perangkat Android baik berupa ponsel ataupun tablet semua bisa dilakukan baik urusan pekerjaan sampai hiburan.
Menonton televisi adalah salah satu hiburan yang masih disukai banyak orang, biasanya orang menikmati siara TV lewat pesawat TV konvensional yang sifatnya tidak bisa mobile karena ukurannya yang besar sehingga tidak mungkin membawanya kemana kita pergi. Namun seiring berkembangnya teknologi, kini Anda bisa menonton TV di ponsel ataupun tablet berbasis Android. Mau tau caranya?
Ada dua Cara Nonton TV di Android, pertama menggunakan ponsel yang memang punya fitur TV analog, perangkat ini kebanyakan produksi lokal.
Cara kedua adalah menggunakan aplikasi pihak ketiga berupa layanan TV Streaming sebagai opsi terakhir jika ponsel Anda belum memiliki fitur TV Analog. Berikut ini adalah beberapa aplikasi TV Online Streaming yang paling populer baik gratis maupun berbayar:
Cara Nonton TV di Android dengan aplikasi Online Streaming
STRIM
Aplikasi yang dapat diunduh di situs resminya, www.gostrim.com ini menyediakan pilihan resolusi sesuai keinginan, navigasi yang mudah serta banyaknya pilihan cannel yang bisa dinikmati.
Watch TV
Aplikasi sederhana dan ringan untuk menonton TV di Android, download gratis di Google Play Store.
HBO Go
Aplikasi TV Streaming Android berkualitas ini dapat diakses menggunakan jaringan WiFi, 3G dan 4G.
theChanner
Nonton TV di Android pakai aplikasi ini sangat menyenangkan, selain tersedianya banyak channel favorit, tampilan gambarnya yang jernih menjadi kelebihannya.
Blue Media Television
Aplikasi TV streaming Android berbayar ini menjadi opsi terakhir jika kurang puas dengan 4 layanan TV gratis diatas, Anda diharsukan merogoh kocek sebesar $3 untuk menikmati lebih dari 40 channel di seluruh dunia.
Cara Nonton TV di Android diatas dengan aplikasi TV streaming membutuhkan akses data sehingga Anda diharuskan membeli paket data terlebih dahulu kalau tak ingin pulsa jebol karena data yang diserap saat streaming sangat besar sehingga lebih disarankan anda menggunakan aplikasi tersebut dengan koneksi WiFi. Selamat mencoba!
Demikian artikel tentang Cara Nonton TV di Android dengan aplikasi Online Streaming, jangan lewatkan update berita teknologi terbaru di beranda Facebook kamu, Gabung komunitas Facebook kami atau follow Twitter kami.
Baca Juga Artikel Menarik Lainnya di Bawah INI :
Computer
- Cara Install & Menjalankan Aplikasi Android di Komputer
- Cara Kirim SMS Lewat Internet Menggunakan Gmail
- Cara Mengatasi Program Komputer Not Responding
- Cara Menggunakan FlashDisk Sebagai RAM
- Cara Membuka dua akun Facebook di satu browser Chrome
- Memulihkan Data dari USB FlashDisk Corrupt
- 5 Tips Menghindari Mata Lelah Di Depan Komputer
- Cara Copy isi Web Blog Yang Tidak Bisa Dicopy
- Tips Sebelum Upgrade ke Windows 8
- Penyebab Komputer Sering Restart Sendiri
- Cara transfer file dari Android ke komputer tanpa kabel data
- Cara Menjalankan Aplikasi Android di PC
- Cara Melacak Teman yang Menghapus anda di Facebook
- Tips Memperkuat Sinyal Wifi dengan Kaleng Bekas
Rating: 4.5 | Reviewer: Unknown | ItemReviewed: Cara Nonton TV di Android dengan Aplikasi Online Streaming Gratis
Comment With Facebook!
Posting Komentar